
Di Nusa Tenggara kita dapat menjumpai Savana. Seperti yang sudah dijelaskan pada artikel sebelumnya, Savana merupakan campuran dari padang rumput dan pohon-pohon yang kurang kerapatannya, dan iklimnya sangat kering. Hewan khas di Nusa Tenggara adalah Komodo.selain itu ada juga burung yang beraneka ragam, seperti kakatua dan nuri. Di hutan Savana juga banyak ditemukan pohon lontar (sejenis Palem).
Posting Komentar